Penjualan Mobil di Indonesia Naik pada Oktober 2025, BYD Masuk Tiga Besar!
Penjualan mobil di Indonesia menunjukkan perbaikan pada Oktober 2025 dibandingkan bulan sebelumnya. Kendati begitu, secara kumulatif masih jauh untuk mengimbangi angka distribusi yag berhasil dicapai pada tahun lalu, yakni 860 ribuan unit. 1. Penjualan Mobil Oktober 2025 Naik Berdasarkan data Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo), penjualan mobil secara wholesales alias distribusi dari pabrik ke diler […]






